Rabu, 11 November 2015

Perkembangan hardware di Indonesia

Pengertian dari hardware atau dalam bahasa indonesia-nya disebut juga dengan nama “perangkat keras” adalah salah satu komponen dari sebuah komputer yang sifat alat nya bisa dilihat dan diraba secara langsung atau yang berbentuk nyata, yang berfungsi untuk mendukung proses komputerisasi. Hardware dapat bekerja berdasarkan perintah yang telah ditentukan ada padanya, atau yang juga disebut dengan dengan istilah instruction set. Dengan adanya perintah yang dapat dimengerti oleh hardware tersebut, maka hardware tersebut dapat melakukan berbagai kegiatan yang telah ditentukan oleh pemberi perintah. Berdasarkan fungsinya, perangkat keras komputer dibagi menjadi :
1. input divice (unit masukan)
2. Process device (unit Pemrosesan)
3. Output device (unit keluaran)
4. Backing Storage ( unit penyimpanan)
5. Periferal ( unit tambahan)

Pada masa sekarang di negara-negara maju seperti amerika,inggris dan cina serta saat ini juga indonesia ingin berkembang teknologi ,sedang maraknya perkembangan teknologi yang sedang mengadu kecanggihan teknologi-teknologi yang sedang di proses di negara-negara tersebut. Saat ini terjadi persaingan yang tidak ada duanya.

1 komentar:

 
Hafidzha Dwi Andiany Blogger Template by Ipietoon Blogger Template